About

Minggu, 02 Juni 2024

APONIK (ALAT KONTROL HIDROPONIK)

APONIK merupakan singkatan dari “Alat Pantau Hidroponik” yang berarti alat ini digunakan untuk memantau kondisi pH air dan suhu ruangan pada taman hidroponik. Fitur : Mendeteksi Ph air
Deteksi suhu ruangan Menyalakan pompa air untuk mendinginkan ruangan Serta dapat dilihat menggunakan handphone. Alat Aponik ini sudah terpasang di Taman Sekolah Nusaputera Semarang. Alat berfungsi dengan baik sebagaimana mestinya. Pada kesempatan waktu Bu Ita selaku Wali Kota Semarang mengunjungi Gelar Karya Kewirausahaan yang diadakan oleh Sekolah Yayasan Nusaputera, pada waktu itu alat Aponik juga menajadi salah satu yang dicoba oleh Ibu Ita sebagai Teknologi Urban Farming Kekinian. Diharapkan kedepannya Teknologi seperti ini bisa masuk kedalam pasar-pasar petani, sehingga memudahkan para petani dalam pengelolaan tumbuhan hidroponik. -Melinda Safitri-

0 komentar:

Posting Komentar